8.15 CASCADE CONFIGURATION

 1. Tujuan [kembali]

- Kita dapat memahami materi tentang cascade configutration

-Kita dapat mengetahui fungsi utama dari tahapan kaskade

2. Komponen [kembali]

1. Resistor

Resistor merupakan komponen listrik yang bersifat menghambat arus listrik.

2. Kapasitor

Kapasitor merupakan komponen listrik yang digunakan untuk menyimpan muatan listrik.

3. Ground

Ground merupakan titik yang dianggap sebagai titik kembalinya arus searah atau titik kembalinya sinyal bolak balik.

4. Transistor

Transistor merupan alat semikonduktor yang dapat dipakai sebagai penguat,sebagai sirkuit pemutus dan penyambung arus.

3. Dasar Teori [kembali]

Seperti yang kita lihat pada gambar 8.47 bahwa output dari satu tahap ditampilkan sebagai input ke tahap berikutnya, Impedansi input tahap kedua adalah impedansi beban tahap pertama.

Dan, dari gambar 8.47 kita mendapatkan persamaan :


Impedansi masukan penguat kaskade tahap 1:
Dan, impedansi keluaran adalah tahap 2 :

Fungsi utama dari tahapan kaskade adalah pencapaiaan keseluruhan yang lebih besar, karena perhitungan bias ac dan dc untuk penguat kaskade mengikuti yang diturunkan dari masing masing tahapan.

4. Example [kembali]

1. Pada gambar dibawah, hitunglah bias dc,penguatan tegangan,impedansi masukan,impedansi keluaran, dan tegangan keluaran yang dihasilkan untuk penguat kaskade


2. Pada gambar 8.49 gunakan bias dc yang dihitung dalam contoh gambar 5.15 dan 8.16 untuk menghitung impedansi masukan,impedansi keluaran,penguatan tegangan, dan tegangan keluaran yang dimasukkan.


5. Problem [kembali]


6. Pilihan Ganda [kembali]



7. Gambar Rangkaian dan Vidio [kembali]

8.47



8.48


8. Link Download [kembali]

       Download File Rangkaian 8.48 [klik]


Komentar

Postingan populer dari blog ini

Tugas Besar

M1-Karakteristik Dioda